JUARA UMUM DI SMP N BANUHAMPU
Sabtu,03/03/18 SMP N 1 Banuhampu Bukittinggi menyelenggarakan even yang bernama “SPENSABA TALENT CONTES 2018” lomba Mata pelajaran Matematika, IPA, IPS,Lagu Minang dan Storry Telling Tingkat SMP Se-Sumbar. Dari 52 orang siswa SMP 5 Batusangkar 17 orang masuk babak final, 7 orang cabang IPA, 7 orang Cabang Matematika dan 3 orang cabang IPS dengan guru pendamping Erismen Umar, S.Pd, Lofmifo Yusmirna, S.Pd, Harningsih, S.Pd dan Yessy Amelia, Amd.
Alhamdulillah juara umum berhasil di raih oleh SMP 5 Batusangkar, dengan rincian juara sebagai berikut:
Matematika: Juara 1 Kevin Monica Sandi, Juara 2 Aisyah Yulia Putri dan Harapan 2 Rafki Harzikra
IPA : Juara 1 Ummul Hakimi, Juara 2 Faccrurrazi, dan Harapan 1 Hafiz Reyhan Abdi
IPS Juara 1 Faturrahman navis, Juara 2 Ridwan Efendi dan Storryu Telling Juara 1 Nurul Fatimah Yusri.
Pada hari yang bersamaan SMP IT Raudatul Jannah Payakumbuh juga menyelenggarakan Lomba Bidang Studi UN Tingkat SMP/MTs Se-Sumatera Barat dan Pertandingan Voly Putra dan Putri antar pelajar SMP/MTs se-Kota Payakumbuh dan Kab. Lima Puluh Kota.
Dengan di dampingi oleh Meshendrizal, S.Pd Siswa SMP 5 Batusangkar dikirim sebanyak orang dan berhasil meraih Juara 3 atas nama Farrah Arafah Afsa dan Harapan 2 Rihhadatul Aisy Nadhilah.